Waspadai Serangan Virus Ramnit
Jakarta – Setelah beberapa virus menghebohkan seperti Stuxnet, Sality, Virut dan Shortcut, kini ada Ramnit yang juga tak kalah canggih. Program jahat ini mampu 'bekerjasama' dengan virus lain untuk menginfeksi korbannya.